Anggota Polresta Bogor Kota lakukan pengamanan kampanye Paslon Nomor urut 3 Dedie Rahim dan Jenal Mutaqin
Kota Bogor – Anggota Polresta Bogor Kota melakukan pengamanan kampanye Paslon Nomor urut 3 Dedie Rahim dan Jenal Mutaqin.
dalam rangka pilkada 2024 , polresta bogor kota melaksanakan operasi mantap praja lodaya 2024.
sesuai arahan dari bapak Kapolresta Bogor Kota Kombes Bismo seluruh anggota Polresta Bogor Kota di turunkan untuk menjaga jalannya pilkada calon wali kota dan wakil walikota bogor.
dalam pelaksanaan kegiatan tersebut aman dan damai.

Tinggalkan Balasan