Jajaran Polsek Bogor Barat Berbagi Takjil Menjelang Berbuka
KOTA BOGOR – Jajaran Polsek Bogor Barat Polresta Bogor Kota Polda Jabar melaksanakan kegiatan berbagi takjil menjelang berbuka puasa, Jum’at 24 Maret 2023.
Sesuai arahan Kapolresta Bogor kota Kombes Bismo Teguh Prakoso agar senantiasa jajarannya berbagi takjil kepada masyarakat yang sedang melintas di depan Pos Pam Bubulak.
“Dengan kegiatan tersebut diharapkan masyarakat yang sedang melintas dapat berbuka puasa pas waktunya walaupun sedang berkendara ataupun sedang beraktivitas lainnya,” ucap Kapolsek Bogor Barat Kompol Ahmad Rivai, Jumat (24/3/2023).
Kegiatan tersebut dilaksanakan oleh Kapolsek Bogor Barat, Waka Polsek, Unit Samapta, Unit Sabhara, Unit Lalu Lintas

Tinggalkan Balasan